Gesture Jurnal Seni Tari
Latest Publications


TOTAL DOCUMENTS

67
(FIVE YEARS 19)

H-INDEX

0
(FIVE YEARS 0)

Published By State University Of Medan

2599-2864, 2301-5799

2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 87
Author(s):  
Shera Utari ◽  
Irwansyah Irwansyah

ABSTRACT  This study aimed to develop a Student Work Sheet in learning Peteri Bensu dance for the seventh grade in Takengon. This study used the theory of Asra and Sumiati (2016: 171). For this reason, it took 3 stages in its preparation, namely: the planning stage, the implementation phase and the evaluation phase. The method used in this study was a qualitative method. The results of the study were in the form of a Student Work Sheet for VII grade in Peteri Bensu dance lessons. The preparation of this sheet was compiled based on the first semester of grade VII syllabus. The objective of this research was to produce Peteri Bensu Student Work Sheet which has been tested for its feasibility by material experts and media experts which meant it can be used by students as a guide for doing certain work that can enhance and strengthen the learning outcomes of Peteri Bensu dance material. The results of the average percentage by the experts in completing the evaluation sheet reached a value of 98.76% which was included in the category of very feasible to be used. Keywords: Preparation of Student Work Sheet, Peteri Bensu dance.     ABSTRAK            Penelitian ini bertujuan menyusun Lembar Kerja Siswa (Student Work Sheet) untuk pembelajaran tari Peteri Bensu tingkat SMP kelas VII di Takengon dengan menggunakan teori Asra dan Sumiati (2016: 171). Dalam penyusunannya dibutuhkan 3 tahapan yaitu: tahap perencanaan, tahap pelaksanaan dan tahap evaluasi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif. Hasil penelitian berupa produk Lembar Kerja Siswa (Student Work Sheet) pembelajaran tari Peteri Bensu tingkat SMP kelas VII. Penyusunan lembaran ini disusun berdasarkan silabus seni tari kelas VII semester satu. Ketercapaian penelitian menghasilkan Lembar Kerja Siswa (Student Work Sheet) tari Peteri Bensu yang telah diuji kelayakannya oleh ahli materi dan ahli media sehingga dapat digunakan oleh siswa sebagai panduan untuk mengerjakan pekerjaan tertentu mengenai materi tari Peteri Bensu. Hasil persentase rata-rata oleh para ahli dalam mengisi lembar evaluasi penilaian mencapai nilai 98,76% yang termasuk kedalam kategori sangat layak digunakan di lapangan. Kata Kunci : Penyusunan Lembar Kerja Siswa, tari Peteri Bensu.


2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 49
Author(s):  
Ronni Lirahman ◽  
Yusnizar Heniwaty Heniwaty

ABSTRACT This research produced a product of the development of Lenggok Mak Inang dance learning through interactive multimedia which included appreciation learning material (Basic Competence 3) and expression (Basic Competence 4) in class X of SMK / SMA. The appreciation material contains the definition of dance, accompaniment music, clothing, patterns, while the expression material contains terms, variety and arrangement of motion in the Lenggok Mak Inang dance. From the test media experts got a score of 4,42 (Very Good), media experts got a score of 4 (Good), user trials which included an initial field trial of 4,08 (Good), main field trial 4,22 ( Very Good) and an operational field trial of 4,53 (Very Good). The results obtained indicate that the development of interactive multimedia learning Lenggok Mak Inang dance is very feasible to use or be used as a learning media for dance.                                                                                    Keywords: Interactive Multimedia, E-Learning, Lenggok Mak Inang Dance.  ABSTRAKPenelitian ini menghasilkan produk pengembangan pembelajaran tari Lenggok Mak Inang melalui multimedia interaktif yang didalamnya terdapat materi pembelajaran apresiasi (Kompetensi Dasar 3) dan ekspresi (Kompetensi Dasar 4) kelas X SMK/SMA. Materi apresiasi berisikan definisi tari, musik pengiring, busana, pola/ garis, sedangkan materi ekspresi berisikan istilah, ragam dan susunan gerak pada tari Lenggok Mak Inang. Dari uji ahli media mendapatkan skor 4,42 (Sangat Baik), ahli media mendapatkan skor 4 (Baik), uji coba pengguna yang meliputi uji coba lapangan awal 4,08 (Baik), uji coba lapangan utama 4,22 (Sangat Baik) dan uji coba lapangan operasional 4,53 (Sangat Baik). Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa pengembangan multimedia interaktif pembelajaran tari Lenggok Mak Inang ini Sangat Layak digunakan atau dijadikan media pembelajaran tari. Kata kunci: Multimedia Interaktif, E-Learning, Tari Lenggok Mak Inang.


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 52
Author(s):  
Putri Kusuma ◽  
Dilinar Adlin

ABSTRACT This study discusses the meaning of the text meudikee anggok seen from the concept bildung and sensus communis gadamer. Aims to describe the meaning of meudikee anggoktext of wisdom seen from the concept of bildung and sensus communis according to gadamer. Theories used are text theory and hermeneutics. Hermeneutics is a theory used to interpret. Seen from the concept of bildung is the form and sensus communis namely the true feeling and common good in society as the owner of the ritual.  The time of the research was conducted in july until the mont of september 2017. Place of research in infant village, sub district wide area of nort Aceh regency. Population of artists, public figures and children dzikir which amounted to 180. The research sample is a child dzikir 20 people. Leadershipand tengku amounted to 2 people and geuchik baby village so that the sample amounted to 23 people. Data collection techniques include observation, interview, literature study, documentation and then analyzed by qualitative descriptive method. Based on reasearch that has been done meaning meudikee text seen from the concept of bildung and sensus communis. On the concept of bildung in the form of motion, chanting dzikir and clothing. On the sensus communis concept of community agreement the meaning contained in the motion of whether to surrender, plead, salute, appreciate, sincere, passion, agree, protect, tought ad ask. The meaning contained in chanting dzikir is honor, glorify, pray, begged, apologize, sacrifice, struggle, love, loyalty, ask for blessings and hope. The meaning contained in clothing is clean, holy, strength, death, firmness, decency, cover of aurat. Where the text contained in the concept of the sensus communis can be seen from the deliberation in planning the implementation of activities that contain the meaning of cooperation, cohesivenees and respect. People work together to prepare meunasah and food to be brought to the meunasah. As for its meaning is sincare, give each other, mutual cooperation, happy, spirit and joy. Keyword : Meudikee Anggok, Village baby, Bildung, Sensus Communis.


2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 11
Author(s):  
Suheni Safitri Hsb ◽  
Nurwani Nurwani

ABSTRACT This study aims to determine the ability of students in learning Tortor Naposo Nauli Bulung by using textual and contextual strategies in the Sibuhuan Madrasah Aliyah Negeri Padang Lawas Regency. The theory used in this research is theory The learning strategy by Rusman as the main theory, for supporting theories is textual use from Nurwani and contextual from Nurhadi. This type of research is quasi-experimental using simple random sampling technique, namely the experimental class using the contextual and contextual strategies in Tortor Naposo Nauli Bulung learning and control classes using conventional learning. The instruments used in this study were two, namely the cognitive ability test in the form of a test essay by using the cognitive domains C1, C2, C3, and C4. Psychomotor ability test which consists of three aspects of assessment, namely wiraga, wirasa, and wirama where each aspect consists of three components. The cognitive abilities of students in the experimental class and control class before using textual and contextual strategies are the same, by using the pre test the average value of the experimental class is 46.9 and the average in the control class is 45.5. After the post test, the ability of students in the experimental class who were treated with textual strategies and contextual learning in Tortor Naposo Nauli Bulung experienced a significant increase compared to the control class. Obtained an increase in student learning outcomes in the experimental class of 39.9 from 46.9 so as to achieve 86.8% completeness and for the control class at 9.8 from 45.5 to 55.3%. Psychomotor abilities of students also experienced improvement in each meeting, where the first meeting reached 61.90%, the second meeting reached 75.20% and the third meeting reached 86.92%. The results showed that there were significant differences using textual and contextual strategies for improving students' abilities in learning Tortor Naposo Nauli Bulung at Sibuhuan State Islamic Senior High School, Padang Lawas District. Keywords: Tortor naposo nauli bulung, bextual, contextual, cognitive, psychomotor, conventional   ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan siswa  dalam pembelajaran Tortor Naposo Nauli Bulungdengan menggunakan strategi tekstual dan kontekstual di Madrasah Aliyah Negeri Sibuhuan Kabupaten Padang Lawas. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori Strategi pembelajaran oleh Rusman sebagai teori utama, untuk teori pendukung digunakan tekstual dari Nurwani dan kontekstual dari Nurhadi. Jenis penelitian adalah quasi eksperiment dengan menggunakan teknik simple random sampling, yaitu kelas eksperimen dengan menggunakan strategi terkstual dan kontekstual pada pembelajaran Tortor Naposo Nauli Bulung dan kelas kontrol dengan menggunakan pembelajaran konvensional. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini ada dua yaitu tes kemampuan kognitif dalam bentuk essay test dengan mengguanakan ranah kognitif C1,C2,C3, dan C4. Tes kemampuan psikomotorik yang terdiri dari tiga aspek penilaian yaitu wiraga, wirasa, dan wirama dimana masing-masing aspek terdiri dari tiga komponen. Kemampuan kognitif siswa pada kelas eksperimen dan kelas kontrol sebelum dilaukan strategi tekstual dan kontekstual adalah sama, dengan menggunakan pre test diperoleh nilai rata-rata kelas eksperimen sebesar 46,9 dan rata-rata pada kelas kontrol sebesar 45,5. Setelah dilakukan post test, kemampuan siswa pada kelas eksperimen yang diberi perlakukan strategi tekstual dan kotekstual pada pembelajaran Tortor Naposo Nauli Bulung mengalami peningkatan yang signifikan dibandingkan dengan kelas kontrol. Diperoleh peningkatan hasil belajar siswa dikelas eksperimen sebesar 39,9 dari 46,9 sehingga mencapai ketuntasan 86,8 % dan untuk kelas kontrol sebesar 9,8 dari 45,5 sehingga menjadi 55,3%. Kemampuan psikomotorik siswa juga mengalami peningktan disetiap pertemuan, dimana pertemuan I mencapai 61,90%, pertemuan II mencapai 75,20% dan pertemuan III mencapai 86,92%. Hasil menunjukkan ada perbedaan yang signifikan dengan menggunakan strategi tekstual dan kontekstual terhadap peningkatan kemampuan siswa dalam pembelajaran Tortor Naposo Nauli Bulung di Madrasah Aliyah Negeri Sibuhuan Kabupaten Padang Lawas. Kata kunci: Tortor naposo nauli bulung, tekstual, kontekstual, kognitif, psikomotorik, konvenssional


2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 59
Author(s):  
Selvi Yuliantika ◽  
, Inggit Prastiawan Prastiawan

ABSTRACT This study aims to describe the steps for packing the Munalo Dance learning material based on blended learning for students of SMAN 8 Takengon. The theory made in this study uses a theory from Dwiyogo (2018: 59) which reveals that blended learning refers to learning that combines or mixes between face to face learning and computer-based learning (online and offline). In this research process the method used in this study is a qualitative method. The population is cultural arts teacher and X grade students of SMAN 8 Takengon while the research sample is cultural arts teacher and 12 students of SMAN 8 Takengon. The technique of collecting data is done by observation, interviews, literature studies, and documentation. These data are then analyzed by qualitative descriptive methods. This packaging is in KD.3.1 syllabus for dance class X. For this reason, it takes 3 stages, namely the analysis phase, the evaluation stage and stage. The learning material for Munalo Dance based on blended learning has been tested by media experts and material experts so that it is very feasible to be used as learning media. The research results obtained were Munalo Dance learning materials packed in VCD form, which can be learned through the website http://www.sman8 takengonunggul.sch.id (based online) and used as a learning medium when face-to-face offline)            Keywords: Packaging Learning Materials, Munalo Dance, Blended Learning ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan langkah-langkah pengemasan materi pembelajaran Tari Munalo berbasis blended learning untuk siswa SMAN 8 Takengon. Teori yang di jadikan dalam penelitian ini menggunakan teori dari Dwiyogo (2018:59) yang mengungkapkan bahwa blended learning mengacu pada belajar yang mengombinasikan atau mencampur antara pembelajaran tatap muka (face to face)  dan  pembelajaran  berbasis  komputer (online dan offline). Pada proses penelitian ini metode yang di gunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif. Populasinya guru seni budaya dan siswa-siswi kelas X SMAN 8 Takengon sedangkan Sampel penelitiannya guru seni budaya dan 12 siswa-siswi SMAN 8 Takengon. Teknik pengumpulan data di lakukan dengan cara observasi, wawancara, studi kepustakaan, dan dokumentasi. Data-data ini kemudian di analisis dengan metode deskriptif kualitatif. Kemasan ini di susun berdasarkan KD.3.1 silabus seni tari kelas X. Untuk itu, dibutuhkan 3 tahapan yaitu tahap analisis, tahap rancangan dan tahap evaluasi. Materi pembelajaran berbasis blended learning ini telah diuji kelayakan oleh ahli media dan ahli materi sehingga sangat layak untuk dijadikan media pembelajaran. Hasil penelitian yang di peroleh adalah materi pembelajaran Tari Munalo di kemas dalam bentuk VCD, yang dapat di pelajari melalui website http://www.sman8takengonunggul.sch.id (berbasis online) dan di gunakan sebagai  media pembelajaran saat tatap muka (offline). Kata kunci : Pengemasan Materi Pembelajaran, Tari Munalo, Blended Learning


2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 20
Author(s):  
Malisa Binti Ali Ibrahim ◽  
Sitti Rahmah

ABSTRACT This study aims to understand the positive relationship between cosmetology and fashion courses with entrepreneurial Make Up Artist services for graduates and students of Medan State University Dance Education. The theoretical foundation in this paper is used as a guideline in writing a thesis consisting of cosmetology theory (Harymawan, 1993: 134), namely makeup is the art of using cosmetic materials to provide makeup or changes to the players on stage or stage with the appropriate atmosphere and naturally, the fashion code of Endang Caturwati (1996: 36), what is meant by clothing is everything that a person wears, consisting of clothing and accessories (accessories) and identical to the word costume, and entrepreneurial theory Thomas W. Zimmerer in Suryana (2011: 19) states entrepreneurship is the process of applying creativity and innovation in solving problems and finding opportunities to improve life or business. This research was conducted in November to January 2017. The data obtained were analyzed using quantitative data analysis using the Product Moment Correlation formula. The location of the study was conducted in the Dance Education Study Program at the Language and Arts Faculty of Sendratasik, Medan State University, Jl. Williem Iskandar Pasar V Medan Estate. Based on the results of the research conducted, it can be seen that cosmetology and fashion subjects make an effective contribution of 80.7% towards entrepreneurship for Make Up Artist services, it can be seen that the cosmetology courses really pay attention to the shape of the face with the desired makeup as well as the fashion where the subject provides knowledge about the differences in traditional clothing and creative clothing, so graduates and students are motivated to apply and hone the ability to become a make up  artist service. Keywords: Makeup and Clothing, Make Up Artist Entrepreneurship Services. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan mengetaui hubungan positif antara matakuliah tata rias dan busana dengan kewirausahaan jasa  Make Up Artist pada lulusan dan mahasiswa Pendidikan Tari Universitas Negeri Medan. Landasan teoritis dalam skripsi ini dijadikan pedoman dalam penulisan skripsi yang terdiri dari teori tata rias (Harymawan,1993:134) yaitu Tata rias adalah seni menggunakan bahan-bahan kosmetika untuk memberikan dandanan atau perubahan pada para pemain di atas panggung atau pentas dengan suasana yang sesuai dan wajar, tata busana Endang Caturwati (1996:36), yang dimaksud dengan busana adalah segala yang dikenakan seseorang, yang terdiri dari pakaian dan perlengkapannya (accessories) dan identik dengan kata kostum, dan teori kewirausahaan Thomas W. Zimmerer dalam Suryana (2011:19) menyatakan kewirausahaan adalah proses penerapan kreativitas dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang untuk memperbaiki kehidupan atau usaha. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Nopember sampai dengan Januari 2017. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan analisis data kuantitatif dengan menggunakan rumus Korelasi Product Moment Lokasi penelitian dilakukan di Prodi Pendidikan Tari Jurusan Sendratasik Fakultas Bahasa dan Seni Universitas Negeri Medan, Jl. Williem Iskandar Pasar V Medan Estate. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat diketahui bahwa matakuliah tata rias dan busana memberi sumbangan efektif sebesar 80,7% terhadap kewirausahaab jasa Make Up Artist, hal ini dapat dilihat bahwa matakuliah tata rias benar-benar memperhatikan bentuk wajah dengan dengan rias yang diinginkan begitu juga dengan tata  busana yang mana matakuliah tersebut memberikan pengetahuan tentang perbedaan busana adat dan busana kreasi, sehingga lulusan dan mahasiswa termotivasi untuk mengaplikasikan dan mengasah kemampuan untuk menjadi seorang make up artist.  Kata kunci : Tata Rias dan Busana, Kewirausahaan Jasa Make Up Artist.


2019 ◽  
Vol 8 (1) ◽  
pp. 32
Author(s):  
Ika Setiawati ◽  
Tuti Rahayu

ABSTRACT This study aims to improve the creativity of students by using the Creative Problem Solving learning model in the study of Dance Arts in SMA 1 Percut Sei Tuan. Academic Year 2018/2019. To discuss the purpose of the study used theories about creativity, creative problem solving learning models and dance theory. This research method is descriptive quantitative. The research location is in SMA 1 Percut Sei Tuan Academic Year 2018/2019. The number of samples used were all students of class XI MIPA 2 as many as 34 people. Before conducting this research, the researcher gave a pre test to find out the ability of students, so that the average value of the class was 72.65. Next the researcher gave a post test and obtained a class average of 85.29. From the calculation of the hypothesis test performed, it is obtained thitung = 14.87 at the real level α = 0.05 and ttable = 1.6723, meaning that thitung > ttable (14.87> 1.6723) means that there is a very significant increase. Thus it can be concluded that by using the creative problem solving learning model can improve the creativity of students in the XI MIPA 2 class dance subjects in SMA 1 Percut Sei Tuan Academic Year 2018/2019.                                                                                                 Keyword : Learning Model of Creative Problem Solving, Creativity  ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kreativitas peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran Creative Problem Solving pada mata Pelajaran Seni Tari di SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan. Tahun Ajaran 2018/2019. Untuk membahas tujuan penelitian digunakan teori tentang kreativitas, model pembelajaran creative problem solving dan teori tari. Metode penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Lokasi penelitian di SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan Tahun Ajaran 2018/2019. Jumlah sampel yang digunakan adalah seluruh peserta didik kelas XI MIPA 2 sebanyak 34 orang. Sebelum melakukan penelitian ini, peneliti memberi pre test untuk mengetahui kemampuan peserta didik, sehingga diperoleh nilai rata-rata kelas yaitu 72,65. Selanjutnya peneliti member post test dan memperoleh rata-rata kelas yaitu 85,29.  Dari perhitungan uji hipotesis yang dilakukan diperoleh thitung = 14,87 pada taraf nyata α = 0,05 dan ttabel = 1,6723, berarti thitung  > ttabel (14,87 > 1,6723) artinya bahwa ada peningkatan yang sangat signifikan.  Dengan demikian dapat diambil kesimpulan bahwa dengan menggunakan model pembelajaran creative problem solving  dapat meningkatkan kreativitas peserta didik pada mata pelajaran seni tari kelas XI MIPA 2 di SMA Negeri 1 Percut Sei Tuan Tahun Ajaran 2018/2019. Kata Kunci: Model Pembelajaran Creative Problem Solving, Kreativitas.


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 45
Author(s):  
Meiliza Hijrati ◽  
Siti Rahmah

ABSTRACT This study aims to describe Educational Values in Tor-Tor Naposo Nauli Bulung. Theories used in this study include value theory and educational theory. The method used in this research is descriptive qualitative method. The population of this research are South Tapanuli people in Mabar Hilir and Deli Serdang, and the sample of this research are 3 South Tapanuli people in Deli Serdang and Mabar Hilir. In the discussion of this study as for the focus of my research is using the theory of religious values according to Abdul (2012: 129) and moral values according to Sutardjo (2011: 54). This study aims to describe the educational values in Tor-Tor Naposo Nauli Bulung. Data collection in this research is done by observation method, interview, documentation, and analysis technique. This study discusses the explanation of the values of education contained in Tor-Tor Naposo Nauli Bulung for dancers and the public to know that in a dance there are also good values that can be a positive value in everyday life and can be used as material teachers for learners. The results of the research can be seen that in Tor-Tor Naposo Nauli Bulung, contained the values of education in which viewed from the pattern of motion, fashion, music, and rules. The values are peeled through religious values and moral values which can then be used as a source of information to the community and the dancers that there are values that can be used as learning can also be used as teacher material for learners. Keyword: Value, Education, Religious Value, Moral Value, Tor-Tor Naposo Nauli Bulung.


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 35
Author(s):  
Ismail Rezeky Tanjung ◽  
Tuti Rahayu

ABSTRACT This study aims to describe the Religious Values of the Dakdeng dance in the Ritual Rejection of the Malay Village Community, Bagan Serdang, Pantai Labu District, Deli Serdang Regency. The theory used in research is the theory conveyed by Kahmad. Through this theory, it will be seen from human values with God, the value of human relations with humans, and the value of human relations with nature. The time used in this study is for two months, from February to March. The location of this study was conducted in Bagan Serdang Village, Pantai Labu District, Deli Serdang Regency. The population in this study were Malay people who were in Bagan Serdang Village, Pantai Labu District, and the sample was Pawang, Keluarga, from the Tolak Bala Ritual located in Bagan Serdang Village, Pantai Labu District. Analysis of research data used is descriptive qualitative, the technique of data collection is done by observation, literature study, interviews, and documentation. The results of the research are based on the collected data. It can be seen that the Dakdeng dance represents one of the traditional art forms that uses the Ritual Reject Tool, the Rejection Ritual is a ceremony carried out on the basis of avoiding or in accordance with the djinn disease, or the guardian to disturb. The Reject Bala ritual is one of the oldest rites where it has been before and now from ancestors to the current generation. Religious values including Dakdeng dance consist of: The value of human relations with God, Value of human relations with humans, and Value human relations with nature Keywords: Religious Values, Rituals, Reject Bala, Dakdeng Dance. ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Nilai-Nilai Religi tari Dakdeng Dalam Ritual Tolak Bala Pada Masyarakat Desa Melayu Bagan Serdang Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang. Teori yang digunakan dalam penelitian adalah teori yang disampaikan oleh  Kahmad. Melalui teori ini akan dilihat dari nilai huibungan manusia dengan Tuhan, nilai hubungan manusia dengan manusia, dan nilai hubungan manusia dengan alam. Waktu yang di gunakan dalam penelitian ini adalah selama dua bulan, yaitu di mulai bulan Februari sampai Maret. Lokasi penelitian ini di lakukan di Desa Bagan Serdang Kecamatan Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat etnis Melayu yang berada di Desa Bagan Serdang Kecamatan Pantai Labu, dan sampel nya adalah Pawang, Keluarga keturunana Ritual Tolak Bala yang berada di Desa Bagan Serdang Kecamatan Pantai Labu. Analisis penelitian data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, teknik pengumpulan data di lakukan dengan obsevasi, studi pustaka, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian berdasarkan data yang terkumpul, dapat diketahui bahwa tari Dakdeng merupakan salah satu bentuk kesenian tradisional yang berfungsi sebagai sarana Ritual Tolak Bala, Ritual Tolak Bala merupakan upacara yang dilakukan atas dasar mengindari atau menolak atas suatu penyakit yang diperbuat jin, atau penunggu laut yang menggaanggu. Ritual Tolak Bala merupakan salah satu Ritual yang paling tua dimana sudah berlangsung sejak lama dan secara turun-temurun dari leluhur sampai generasi saat ini, Nilai-nilai religi yang terdapat tari Dakdeng terdiri dari: Nilai hubungan manusia dengan Tuhan, Nilai hubungan manusiadengan manusia, dan Nilai hubungan manusia dengan alam Kata Kunci   : Nilai-Nilai Religi, Ritual, Tolak Bala, Tari Dakdeng.


2019 ◽  
Vol 7 (2) ◽  
pp. 17
Author(s):  
Debby Fitriana Yb ◽  
Inggit Prastiawan

ABSTRACTThe results showed that through imitative stimuli in the dance learning process in Early Childhood there was a positive and significant relationship between imitative stimuli on kinesthetic intelligence of Early Childhood in Hikmatul Fadhillah Kindergarten, Medan Denai Subdistrict, indicated by the value r = 0.748 in the very high category . And 52.5% percent of children are seen while the remaining 47.5% percent is contributed by other variables outside of imitative stimuli. It is seen that the imitative stimulation coefficient has a positive influence with the development of child kinesthetic intelligence. The amount of 52.5% produced from kinesthetic intelligence is a large enough number of values to determine the relationship of imitative stimuli to kinesthetic intelligence. Keywords: Imitative stimuli, kinesthetic intelligence  ABSTRAK Hasil Penelitian diketahui bahwa melalui rangsang imitatif dalam proses pembelajaran tari pada Anak Usia Dini ada hubungan yang positif dan signifikan antara rangsang imitatif terhadap kecerdasan kinestetik Anak Usia Dini di TK Hikmatul Fadhillah Kecamatan Medan Denai yang ditunjukan dengan nilai r = 0.748 yang berada dalam katagori sangat tinggi. Dan sebesar 52,5% persen anak yang terlihat sedang sisanya sebesar 47,5%  persen adalah kontribusi oleh variabel lain diluar rangsang imitatif. Terlihat bahwa koefisien rangsang imitatif memberikan pengaruh secara positif dengan berkembangnya kecerdasan kinestetik anak. Jumlah 52,5% yang dihasilkan dari kecerdasan kinestetik, merupakan jumlah nilai yang cukup besar untuk mengetahui hubungan rangsang imitatif terhadap  kecerdasan kinestetik. Kata kunci : Rangsang Imitatif, Kecerdasan Kinestetik


Sign in / Sign up

Export Citation Format

Share Document